Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » News » Lakukan Pertemuan Bilateral, Presiden Jokowi Disambut PM Li Keqiang

Lakukan Pertemuan Bilateral, Presiden Jokowi Disambut PM Li Keqiang

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sel, 26 Jul 2022
  • comment 0 komentar

“Peluang untuk meningkatkan angka perdagangan sangat besar,” ujar Presiden Jokowi.

Dalam pertemuan tersebut pihak RRT menyampaikan komitmen untuk menambah impor CPO 1 juta ton dari Indonesia. Selain itu, RRT prioritaskan impor produk pertanian dari Indonesia. Kedua pemimpin juga bahas kerja sama pembangunan Green Industrial Park di Kalimantan Utara.

Sementara itu Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan, kunjungan Presiden Jokowi ke Beijing merupakan kunjungan pertama pemimpin dunia yang dilakukan setelah Olimpiade Musim Dingin di Beijing pada awal 2022. “Fokus utama pertemuan kedua pemimpin adalah meningkatkan kerja sama ekonomi yang saling menguntungkan,” jelas Menlu.

Turut mendampingi Presiden Jokowi dalam pertemuan dengan Perdana Menteri Li yaitu Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Menteri Luar Negeri Retno Marsudi, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri BUMN Erick Thohir, Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia, dan Duta Besar RI Beijing Djauhari Oratmangun. (bpmi setpres/ait)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gubernur Sulbar Serahkan Sapi Kurban Presiden ke Bupati Pasangkayu

    Gubernur Sulbar Serahkan Sapi Kurban Presiden ke Bupati Pasangkayu

    • calendar_month Sel, 28 Jul 2020
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 176
    • 0Komentar

    Bupati Agus Ambo Djiwa mengapresiasi bantuan sapi kurban dari orang nomor satu di Indonesia itu. Pihaknya bakal menyalurkan kepada masyarakat Pasangkayu yang berhak menerima saat Idul kurban nanti. ” Saya ucapkan terimakasih kepada bapak Presiden yang telah berkenan berkurban satu ekor sapi di Pasangakyu. Data penerima daging sapi kurban sudah ada di PHBI. Nanti akan […]

  • Dukung Kebersihan Kota, PT.Letawa-PT.Pasangkayu, Sumbang Kontainer Sampah

    Dukung Kebersihan Kota, PT.Letawa-PT.Pasangkayu, Sumbang Kontainer Sampah

    • calendar_month Kam, 1 Des 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    Kepala DLH Pasangkayu, Mujahid, menyampaikan, dari ketiga kontainer sampah itu, satu diantaranya akan ditempatkan di Pasar Smart Pasangkayu, sementara dua lainya akan dipakai mengangkut sampah dari penampungan sementara ke tempat pembuangan akhir (TPA). Mujahid, mengaku sangat terbantu dengan adanya tiga tambahan kontainer sampah itu. Sehingga total sekarang pihaknya telah memiliki lima kontainer sampah, dari total […]

  • Sekkab Pasangkayu Buka Pelatihan TPP

    Sekkab Pasangkayu Buka Pelatihan TPP

    • calendar_month Sel, 25 Jun 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 350
    • 0Komentar

    “ Saya mengapresiasi dukungan lembaga JICA atas pembangunan di Pasangkayu sejak tahun 2007 silam. Dalam melakukan pembangunan memang mesti dilakukan dengan mekanisme kolaborasi. Kiranya JICA tidak berhenti membantu Pasangkayu khususnya dalam peningkatan kapasitas” harapnya. Ia bercerita, awal gagasan pembentukan TPP ini dari Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa pada tahun 2010 silam. Selain ber tujuan mengawal […]

  • Ini Upaya Jajaran Polres Pasangkayu Putus Mata Rantai Covid-19

    Ini Upaya Jajaran Polres Pasangkayu Putus Mata Rantai Covid-19

    • calendar_month Sel, 6 Jul 2021
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    Sementara personel Polsek Pasangkayu, melakukan operasi Yustisi bagi pengendara yang melintas di jalan Andi Depu, Kelurahan Pasangkayu. Tujuanya, agar pengendara tetap menggunakan masker dan mematuhi protokol kesehatan. ” Operasi yustisi kita lakukan setiap pagi dan sore sekaligus memberikan penekanan kepada masyarakat agar selalu mematuhi protokol kesehatan seperti menggunakan masker, rajin mencuci tangan, menghindari kerumunan, menjaga […]

  • Dinas Ketapang Sulbar Kolaborasi Dinas Pangan Polman, Laksanakan Pengambilan Sampel Pangan Segar

    Dinas Ketapang Sulbar Kolaborasi Dinas Pangan Polman, Laksanakan Pengambilan Sampel Pangan Segar

    • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 109
    • 0Komentar

    “Ada 13 macam/jenis pangan segar yang diambil sebagai sampel yaitu: bawang merah, apel, anggur, jeruk, buah naga, cabe besar, daun bawang, sawi hijau, sayur bayam, tomat, wortel, udang dan tahu,” bebernya. Kepala Bdang Penganekaragaman Konsumsi dan Kamanan Pangan Dinas Ketapang Sulbar Nugroho Hamid menyampaikan pengambilan sampel pangan segar yang paling sering dikonsumsi oleh masyarakat merupakan […]

  • Posko Siaga Darurat Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Peningkatan Potensi Bencana

    Posko Siaga Darurat Perkuat Kesiapsiagaan Hadapi Peningkatan Potensi Bencana

    • calendar_month Rab, 26 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Plt. Kepala Pelaksana BPBD Sulbar, Muhammad Yasir Fattah, memberikan apresiasi kepada seluruh regu yang terus bersiaga di posko darurat. Ia menekankan bahwa kesiapsiagaan yang kuat merupakan bagian penting dari upaya meminimalkan risiko bencana. “Saya mengapresiasi kedisiplinan seluruh regu, termasuk Regu II yang terus menjaga koordinasi. Kita harus memastikan penanganan bencana berjalan cepat, terukur, dan selaras […]

expand_less