Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Kadispora Sulbar: 11 Cabor Siap Ikuti Kompetisi POPNAS XVII 2025 di Jakarta

Kadispora Sulbar: 11 Cabor Siap Ikuti Kompetisi POPNAS XVII 2025 di Jakarta

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sen, 11 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dinas Kepemudaan dan Olahraga Provinsi Sulawesi Barat menggelar rapat bersama pengurus 11 cabang olahraga (Cabor) tingkat Provinsi Sulbar.

Ke 11 Cabor tersebut seperti IPSI, PERTINA, PRSI, PERPANI, ISSI, FORKI, PRSI, PERBAKIN, PODSI, PSTI dan PASI.

Rapat yang dipimpin langsung Kepala Dinspora Sulbar, Safaruddin Sanusi DM didampingi Sekretaris Dispora Suratman Samad ini membahas terkait keikutsertaan Provinsi Sulbar dalam ajang Pekan Olahraga Pelajar Nasional ( POPNAS) XVII di Jakarta tahun 2025 .

“Rapat ini juga salah satu bentuk komitmen Dispora Sulbar untuk mendukung visi misi bapak Gubernur Sulbar, Suhardi Duka (SDK) dan Wagub Sulbar, Salim S. Mengga, yaitu Sulbar maju dan sejahtera. Membangun SDM yang unggul dan berkarakter,” kata Kadispora Sulbar, Safaruddin Sanusi.

Sesuai hasil rapat, kata Safaruddin, dari 11 cabor, terdapat2 cabor yang sudah dipastikan lolos sevara otomatis ke POPNAS karena mendapatkan medali emas dan perak pada ajang Pra POPNAS di Kendari, Sulawesi Tenggara pada tahun 2024.

“Kedua cabor yaitu cabor tinju 1 putra, 3 putri, dan cabor pencak silat 3 putra, 3 putri (beregu Pa/Pi),” sebutnya.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Percepat Pembangunan Desa, Wagub Sulbar Audiensi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

    Percepat Pembangunan Desa, Wagub Sulbar Audiensi dengan Dirjen Bina Pemdes Kemendagri

    • calendar_month Jum, 9 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 9
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Wakil Gubernur Sulawesi Barat, Salim S. Mengga, melakukan audiensi dengan Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Pemerintahan Desa Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Republik Indonesia pada Jumat, 9 Mei 2025. Dalam pertemuan tersebut, Wagub Sulbar didampingi Kepala Bagian Penghubung dan diterima langsung oleh Dirjen Bina Pemerintahan Desa, Dr. Drs. La Ode Ahmad, bersama Sekretaris Dirjen, […]

  • SPAB Mamuju Terbaik se-Indonesia, Pemkab Mamuju Terima Penghargaan dari Kemendikdasmen RI

    SPAB Mamuju Terbaik se-Indonesia, Pemkab Mamuju Terima Penghargaan dari Kemendikdasmen RI

    • calendar_month Sel, 27 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 6
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, JAKARTA – Pemerintah Kabupaten Mamuju menerima penghargaan sebagai daerah terbaik se-Indonesia dalam penyelenggaraan Program Satuan Pendidikan Aman Bencana (SPAB). Penghargaan tersebut diberikan oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah Republik Indonesia dalam rangkaian acara Malam Tasyakuran Hari Pendidikan Nasional, yang digelar di Gedung A Plaza Insan Berprestasi Kemendikdasmen, Jakarta Pusat, pada Minggu malam (26/5/2025). Bupati […]

  • Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    Perkuat Jabar-NTB Connection untuk Akselerasi Program dan Kegiatan Kolaborasi

    • calendar_month Kam, 17 Mar 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 143
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Pemda Provinsi Jawa Barat intens memperkuat kerja sama dengan Pemda Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB). Ada banyak kegiatan kolaborasi dan workshop yang terselenggara sejak Gubernur Jabar Ridwan Kamil dan Gubernur NTB Zulkieflimansyah menandatangani kerja sama Jabar-NTB Connection pada 17 Desember 2020.   Dinas Perdagangan dan Perindustrian (Disperindag) Provinsi Jabar dan dinas terkait […]

  • Pesan Salim S Mengga untuk Wisudawan UT Majene: Terus Belajar Dan Jadi Pemberi Solusi di Tengah Masyarakat

    Pesan Salim S Mengga untuk Wisudawan UT Majene: Terus Belajar Dan Jadi Pemberi Solusi di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Sen, 19 Mei 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 9
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakil Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar), Salim S. Mengga, menghadiri acara Wisuda Universitas Terbuka (UT) Majene Periode I Tahun 2025 yang digelar di Ballroom Grand Maleo Hotel, Mamuju, pada Senin, 19 Mei 2024. Sebanyak 490 mahasiswa dari program Diploma, Sarjana, dan Pascasarjana resmi diwisuda dalam acara tersebut. Dalam sambutannya, Wagub Salim S. Mengga […]

  • Diskominfo Sulbar Menerima Silaturahmi BBPSDMP Kominfo Makassar, Senter KIM dan Digital Talent Scholarship akan Dikolaborasikan

    Diskominfo Sulbar Menerima Silaturahmi BBPSDMP Kominfo Makassar, Senter KIM dan Digital Talent Scholarship akan Dikolaborasikan

    • calendar_month Sel, 29 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 6
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Kepala Dinas Kominfo Sulbar Mustari Mula menerima kunjungan kerja dan silaturahmi jajaran BBPSDMP Komdigi Makassar, Senin 28 April 2025. Hal ini, untuk memperkuat kinerja Dinas Kominfopers dalam melayani masyarakat seluruh Sulawesi Barat. “Tentu akan memberikan dampak positif terutama dalam pengembangan literasi digital di Sulbar,” kata Mustari. Ia mengatakan, literasi digital ini akan […]

  • Lewat Binrohtal Polda Sulbar, Perkokoh Keimanan Wujudkan Kepolisian yang Profesional

    Lewat Binrohtal Polda Sulbar, Perkokoh Keimanan Wujudkan Kepolisian yang Profesional

    • calendar_month Kam, 10 Apr 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 4
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Keimanan dan profesionalisme menjadi dua pilar penting dalam tugas kepolisian khususnya di Sulbar. Hal ini ditegaskan lewat Bimbingan Rohani dan Mental (Binrohtal) rutin yang digelar di lingkungan Polda Sulawesi Barat (Sulbar), Kamis (10/4/2025). Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol. Rachmat Pamudji beserta seluruh personel yang muslim hadir memenuhi setiap ruangan di Majdi Jabal Rahmah […]

expand_less