SDK: Sekolah Rakyat Cara Sistematis Putus Rantai Kemiskinan
- account_circle Ekspos Sulbar
- calendar_month Jum, 26 Sep 2025
- comment 0 komentar

Sebagai bentuk dukungan nyata, SDK memastikan pembangunan Gedung Sekolah Rakyat beserta fasilitas pendukung akan dimulai tahun ini di dua titik, yakni Kabupaten Mamuju dan Polewali Mandar. Langkah ini diharapkan menjadi model percontohan bagi daerah lain di Sulawesi Barat.
Pertemuan strategis tersebut juga dihadiri Kepala Dinas Sosial Sulbar Abdul Wahab, Kepala Bapperinda Junda Maulana, Kepala Dinas Perkim Maddarezki, serta Tenaga Ahli Gubernur Bidang Antar Lembaga Hajrul Malik. (rls)
- Penulis: Ekspos Sulbar
