Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Pemerintahan » Di Tengah Tantangan Fiskal, Pemprov Sulbar Raih Penghargaan Universal Health Coverage 2026

Di Tengah Tantangan Fiskal, Pemprov Sulbar Raih Penghargaan Universal Health Coverage 2026

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Rab, 28 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Keberhasilan ini wujud konsistensi Sulbar dalam mengalokasikan anggaran kesehatan dan melakukan inovasi pendaftaran Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) hingga ke wilayah pelosok. Hampir seluruh masyarakat Sulbar kini telah memiliki perlindungan kesehatan yang setara.

Gubernur juga mengingatkan bahwa tantangan ke depan masih besar. Fokus selanjutnya adalah meningkatkan kualitas fasilitas kesehatan dan menyederhanakan sistem rujukan agar manfaat JKN dapat dirasakan secara optimal oleh masyarakat. (rls/*)

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sukseskan Pilkades, DPMPD Pasangkayu Kumpulkan Perusahaan

    Sukseskan Pilkades, DPMPD Pasangkayu Kumpulkan Perusahaan

    • calendar_month Jum, 3 Jun 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 59
    • 0Komentar

    ” Pihak perusahaan sangat merespon positif. Tadi kami sepakat untuk desa yang pemilihnya mayoritas karyawan, diberi toleransi perpanjangan proses registrasi selama satu jam. Kemudian karyawan tadi dipreoritaskan untuk menyalurkan hak pilihnya” ungkap Irfan. Diketahui, total jumlah desa yang memiliki pemilih karyawan perusahaan sebanyak 12 desa dari 35 desa yang melakukan Pilkades. Pelaksanaan Pilkades sendiri dijadwalkan […]

  • Gubernur Suhardi Duka Resmi Kukuhkan Pengurus Asosiasi Petani Durian, Siapkan Rp8 Miliar untuk Kembangkan Durian Premium

    Gubernur Suhardi Duka Resmi Kukuhkan Pengurus Asosiasi Petani Durian, Siapkan Rp8 Miliar untuk Kembangkan Durian Premium

    • calendar_month Sab, 21 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 71
    • 0Komentar

    “Saya jaga sendiri buahnya. Ada yang berbuah 200 hingga 300 buah per pohon,” tuturnya. Namun kini, dengan adanya teknologi dan bibit unggul, petani tidak lagi harus menunggu puluhan tahun. Durian bisa mulai berbuah dalam waktu 3 hingga 5 tahun. Ia berharap Asosiasi Petani Durian Sulbar dapat menjalin kerja sama aktif dengan pemerintah provinsi maupun kabupaten […]

  • Terapkan BLUD, Ridwan Kamil Optimis Pendidikan di Jabar Berkembang Pesat

    Terapkan BLUD, Ridwan Kamil Optimis Pendidikan di Jabar Berkembang Pesat

    • calendar_month Sen, 9 Mei 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 132
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengemukakan, pendidikan di Jabar akan terus berkembang pesat. Hal itu terbukti dengan penerapan Badan Layanan Umum Daerah pada 35 Sekolah Menengah Kejuruan se-Jabar. Hasil positif dalam penerapan sekolah berbasis BLUD tersebut dibuktikan oleh SMKN 9 Kota Bandung. Gubernur meninjau beberapa fasilitas seperti kelas kecantikan, ruang tata boga, […]

  • Wali Kota Makassar: Seandainya Guru Bisa Bergaji Rp50 Juta

    Wali Kota Makassar: Seandainya Guru Bisa Bergaji Rp50 Juta

    • calendar_month Jum, 19 Sep 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    “Alhamdulillah, insyaallah bulan ini kita mulai penambahan insentif guru. Khususnya bagi yang mengajar di pulau-pulau terluar. Ini sudah dianggarkan dan kita atur bertahap,”jelasnya. Orang nomor satu di pemerintahan Makassar itu juga menegaskan kembali pentingnya peran strategis guru. Terutama guna memanusiakan manusia. Guru juga sedianya bisa membimbing peserta didik agar tumbuh menjadi pribadi yang utuh. “Jangan […]

  • Ridwan Kamil: Zakat Bantu Entas Kemiskinan Ekstrem, Ditargetkan di Jabar terhimpun Rp 1,6 triliun

    Ridwan Kamil: Zakat Bantu Entas Kemiskinan Ekstrem, Ditargetkan di Jabar terhimpun Rp 1,6 triliun

    • calendar_month Sel, 12 Apr 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 160
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengemukakan, pembayaran zakat pada bulan Ramadan bertujuan untuk menyucikan diri demi membersihkan sebagian harta yang kotor. Demikian dikatakan Ridwan Kamil setelah menunaikan pembayaran zakat mal melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Jawa Barat di Gedung Pakuan, Kota Bandung, Selasa (12/4/2022). Dalam acara tersebut, Ridwan Kamil menandatangani prasasti […]

  • Wagub Sulbar Pimpin Rapat Persiapan Monev Pembangunan SPPG: Dorong Percepatan Operasional dan Keterlibatan Swasta

    Wagub Sulbar Pimpin Rapat Persiapan Monev Pembangunan SPPG: Dorong Percepatan Operasional dan Keterlibatan Swasta

    • calendar_month Sel, 19 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 85
    • 0Komentar

    Untuk itu, Ia mendorong masyarakat agar mulai menanam sendiri komoditas pangan seperti sayuran dan tomat guna memenuhi kebutuhan lokal. Ia juga menekankan pentingnya menjaga stabilitas harga dan pasokan. “Apalagi, tanah kita cukup subur. Kita bisa manfaatkan itu untuk memastikan suplai tetap stabil dan harga tidak melonjak,” bebernya. Terkait lokasi, Wagub menyebut hampir seluruh kabupaten di […]

expand_less