Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Daerah » Kapolda Sulbar Gencarkan Silaturahmi, Perkuat Kekuatan dengan Kejati untuk Penegakan Hukum Bermartabat

Kapolda Sulbar Gencarkan Silaturahmi, Perkuat Kekuatan dengan Kejati untuk Penegakan Hukum Bermartabat

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Kam, 28 Agu 2025
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Dalam upaya memperkuat posisinya sebagai pemimpin baru di Sulawesi Barat, Kapolda Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta terus aktif menjalin silaturahmi dengan berbagai tokoh dan lembaga penting di provinsi Sulbar.

Setelah serangkaian kunjungan ke Gubernur, Pengadilan Tinggi, DPRD, dan lainnya, Kapolda Sulbar kini menyambangi Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sulbar, Kamis (28/8/25)

Kunjungan ini mendapat sambutan hangat dari Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Sulbar beserta jajarannya, menandakan hubungan baik yang telah terjalin antara kepolisian dan kejaksaan.

Dalam pertemuan tersebut, Kapolda Sulbar menyampaikan komitmennya untuk menjaga dan menjunjung tinggi penegakan hukum yang bermartabat di Sulawesi Barat.

“Kami berharap sinergitas yang selama ini sudah solid dapat terus ditingkatkan, terutama dalam penanganan kasus-kasus yang berkeadilan,” tutur Irjen Pol Adi Deriyan Jayamarta.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perkuat Kesiapsiagaan, BPBD Sulbar Gelar Rapat Optimalisasi Respon Cepat Hadapi Musim Hujan 2025

    Perkuat Kesiapsiagaan, BPBD Sulbar Gelar Rapat Optimalisasi Respon Cepat Hadapi Musim Hujan 2025

    • calendar_month Sen, 3 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 119
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), menggelar rapat internal “Optimalisasi Respon Cepat Menghadapi Dinamika Musim Hujan Tahun 2025”. Rapat dipimpin Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Sulbar, Arnidah. Rapat berlangsung di Ruangan Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Sulbar, Senin 3 November 2025. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai langkah strategis untuk […]

  • Wakapolda Sulbar Pimpin Latpra Ops Antik Marano 2025, Tekan Peredaran Narkoba di Sulawesi Barat

    Wakapolda Sulbar Pimpin Latpra Ops Antik Marano 2025, Tekan Peredaran Narkoba di Sulawesi Barat

    • calendar_month Sel, 29 Jul 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 104
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wakapolda Sulawesi Barat, Brigjen Pol. Hari Santoso, secara resmi membuka kegiatan pelatihan pra operasi (Latpra Ops) Antik Marano 2025 di Sulawesi Barat. Kegiatan yang digelar ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan personel Polda Sulbar dalam memberantas peredaran narkoba. Dalam sambutannya, Brigjen Pol. Hari Santoso menyoroti tingginya angka kasus narkoba di Sulawesi Barat. Berdasarkan […]

  • Wagub Sulbar Lantik Delapan Pejabat Fungsional, Tekankan Profesionalisme dan Integritas

    Wagub Sulbar Lantik Delapan Pejabat Fungsional, Tekankan Profesionalisme dan Integritas

    • calendar_month Jum, 28 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 70
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Wagub Sulbar, Salim S. Mengga, resmi melantik delapan pejabat fungsional lingkup Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulbar pada Jumat, 28 November 2025. Pelantikan tersebut berlangsung sebagai bagian dari upaya penyegaran organisasi untuk memperkuat kinerja aparatur sipil negara (ASN) yang lebih profesional dan berintegritas. Adapun delapan pejabat fungsional yang dilantik, yakni Silva Sabillah Azis, Ahmad […]

  • Atasi Ancaman di Pesisir, Rehabilitasi Tanggul Sirindu Jadi Perhatian BPBD Sulbar-Majene

    Atasi Ancaman di Pesisir, Rehabilitasi Tanggul Sirindu Jadi Perhatian BPBD Sulbar-Majene

    • calendar_month Sab, 1 Nov 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 106
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAJENE — Kepala Bidang Rehabilitasi dan Rekonstruksi BPBD Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar), Husain Mansyur, bersama Kalaksa BPBD Kabupaten Majene, Suardi, melakukan peninjauan kondisi tanggul yang mengalami kerusakan di Kelurahan Sirindu, Kecamatan Pamboang, Kabupaten Majene. Peninjauan dilakukan pada Sabtu 1 November 2025. Kegiatan ini menindaklanjuti laporan masyarakat terkait kerusakan tanggul yang berpotensi mengancam pemukiman warga […]

  • BPSDMD Sulbar Gelar Uji Kompetensi Barang/Jasa Level-1

    BPSDMD Sulbar Gelar Uji Kompetensi Barang/Jasa Level-1

    • calendar_month Kam, 14 Agu 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 77
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU — Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BPSDMD) Provinsi Sulawesi Barat menyelenggarakan Uji Kompetensi Pengadaan Barang/Jasa Level-1 pada Kamis, 14 Agustus 2025. Kegiatan ini diikuti oleh 73 peserta yang merupakan Aparatur Sipil Negara (ASN) dari Pemerintah Provinsi dan Kabupaten/Kota di wilayah Sulawesi Barat. Pelaksanaan ujian berlangsung selama satu hari di dua lokasi, yakni […]

  • Gubernur Sulbar Buka KKE-PEKSyar 2025, BI Targetkan Transaksi Rp11 Miliar untuk Dongkrak UMKM

    Gubernur Sulbar Buka KKE-PEKSyar 2025, BI Targetkan Transaksi Rp11 Miliar untuk Dongkrak UMKM

    • calendar_month Jum, 20 Jun 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 73
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Gubernur Sulawesi Barat, Suhardi Duka (SDK) secara resmi membuka kegiatan Karya Kreatif Ekonomi (KKE) dan Pekan Ekonomi Syariah (PEKSyar) 2025 yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia (BI) Perwakilan Sulbar di Mall Maleo Town Square (Matos), Mamuju, Senin, 19 Juni 2025 malam. Acara yang berlangsung mulai 16 hingga 21 Juni ini mengusung tema “Sinergi […]

expand_less