Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Headline » Lewat Inovasi Layanan Pelanggan, Kalla Toyota Wakili Indonesia Raih Kemenangan di Kontes CDKE Asia Pacific 2024

Lewat Inovasi Layanan Pelanggan, Kalla Toyota Wakili Indonesia Raih Kemenangan di Kontes CDKE Asia Pacific 2024

  • account_circle Ekspos Sulbar
  • calendar_month Sab, 14 Des 2024
  • comment 0 komentar

EKSPOSSULBAR.CO.ID (MAKASSAR) – Kalla Toyota kembali mengharumkan nama Indonesia dengan meraih kemenangan dalam ajang Customer Delight Kaizen Evolution (CDKE) – Asia Pacific 2024 di Singapura 28 November 2024.

Dalam kompetisi bergengsi ini, Kalla Toyota berhasil menyisihkan negara-negara lain di Asia berkat inovasi layanan purna jualnya yang mengedepankan teknologi untuk memberikan kemudahan, efisiensi, dan kepuasan bagi pelanggan.

Selain itu, Kalla Toyota juga terpilih untuk mewakili Indonesia dengan program “Smart Upgrade”, yang menjadi salah satu terobosan unggulan dalam meningkatkan pengalaman pelanggan. Program ini dirancang untuk memberikan solusi cerdas kepada pelanggan dalam meningkatkan atau memperbarui kendaraan mereka dengan lebih mudah, terjangkau, dan sesuai kebutuhan.

Kemenangan Kalla Toyota bekerja sama dengan depo dan Toyota Astra Motor didukung oleh inovasi berbasis teknologi dan data serta peningkatan informasi yang lebih efisien dengan layanan yang fokus pada kemudahan dan kecepatan bagi pelanggan seperti Dashboard Irregularity Detection dan Peringatan Otomatis,

Kebijakan Stok Berdasarkan Tingkat Kerusakan dan Permintaan, Skema Pemesanan Awal (Booking Order Scheme). Membuat proses distribusi lebih cepat dan efisien dengan informasi awal dari dealer terkait kebutuhan suku cadang.

  • Penulis: Ekspos Sulbar

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kerjasama dengan Poltekkes Mamuju, Pemkesra Sulbar Bahas Persiapan Program Beasiswa

    Kerjasama dengan Poltekkes Mamuju, Pemkesra Sulbar Bahas Persiapan Program Beasiswa

    • calendar_month Sen, 8 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 75
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Plt. Kepala Biro Pemkesra Provinsi Sulawesi Barat, Murdanil, menerima kunjungan Plt. Kepala Poltekkes Mamuju pada Senin, 8 September 2025, di ruang Kerja karo Pemkesra Pemprov Sulbar. Pertemuan tersebut membahas persiapan program beasiswa caregiver bagi mahasiswa Poltekkes Mamuju yang akan diberangkatkan ke Jepang. Hal ini, menindaklanjuti arahan Gubernur Sulbar Suhardi Duka dan Wakil […]

  • Bupati Pasangkayu Serukan Persatuan Suksekan Pemilu 2019

    Bupati Pasangkayu Serukan Persatuan Suksekan Pemilu 2019

    • calendar_month Kam, 21 Feb 2019
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 331
    • 0Komentar

    ekspossulbar.com,PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa menyerukan persatuan untuk menyukseskan Pemilu 2019. Itu disampaikannya saat acara Focus Group Discussion (FGD) tentang kepemiluan yang digelar oleh Polres Pasangkayu, Kamis 21 Februari. Hadir dalam acara itu, Kapolres Pasangkayu AKBP Made Ary Pradana, Kepala Kejari Pasangkayu Imanuel Rudy Pailang, Ketua Bawaslu Pasangkayu Ardi Trisandi, Ketua KPU Pasangkayu Syahran […]

  • Usai Pengambilan Sampel, Distapang Sulbar: Pangan Segar di Pasar Tradisional Polman Aman Dikonsumsi

    Usai Pengambilan Sampel, Distapang Sulbar: Pangan Segar di Pasar Tradisional Polman Aman Dikonsumsi

    • calendar_month Jum, 29 Agu 2025
    • account_circle Dhamar
    • visibility 62
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, POLMAN — Setelah pengambilan sampel beberapa bahan pangan di Kabupaten Polewali Mandar oleh Dinas Ketahanan Pangan (Distapang) Sulbar sudah ada hasilnya. Kepala Distapang Sulbar Abdul Waris Bestari mengatakan dari hasil pemeriksaan sampel pangan segar asal tumbuhan di Kabupaten Polman negatif atau tidak terdeteksi residu pestisida. “Semua sampel yang di uji hasilnya, Alhamdulillah, NEGATIF” kata […]

  • Kuasa Hukum Dugaan Pembunuhan Pasutri Temui Penyidik Reskrim Polres Mamasa

    Kuasa Hukum Dugaan Pembunuhan Pasutri Temui Penyidik Reskrim Polres Mamasa

    • calendar_month Jum, 12 Agu 2022
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 72
    • 0Komentar

    Mamasa EKSPOSSULBAR.CO.ID – Kuasa Hukum Pasangan Suami Istri (Pasutri), Porepadang dan Sabrina, Rustam Timbonga mendatangi Reskrim Polres Mamasa di Mapolsek Aralle Jalan Poros Aralle Mamuju Jumat 12 Agustus 2022 siang tadi. Kedatangan Rustam di Polsek Mamasa untuk mengajak penyidik Reskrim Polres Mamasa terkait progres penyidikan terhadap pengungkapan kasus pasutri yang di temukan dalam keadaan sudah […]

  • Wakapolda Sulbar Buka Pelatihan Keterampilan Pra-Purna Tugas, Jaminan Kemandirian dan Produktivitas di Masa Pensiun

    Wakapolda Sulbar Buka Pelatihan Keterampilan Pra-Purna Tugas, Jaminan Kemandirian dan Produktivitas di Masa Pensiun

    • calendar_month Sel, 30 Sep 2025
    • account_circle Ekspos Sulbar
    • visibility 112
    • 0Komentar

    EKSPOSSULBAR.CO.ID, MAMUJU – Polda Sulawesi Barat menunjukkan komitmennya dalam mempersiapkan personelnya memasuki masa purna tugas dengan menggelar pelatihan keterampilan bagi Pegawai Negeri pada Polri (PNPP). Kegiatan ini dibuka langsung oleh Wakapolda Sulbar, Brigjen Pol Hari Santoso, Selasa (30/9/25), sebagai bekal agar para anggota tetap produktif dan mandiri setelah pensiun. Dalam sambutannya, Wakapolda menekankan bahwa purna […]

  • Laju Pertumbuhan Ekonomi Jabar Tertinggi di Pulau Jawa

    Laju Pertumbuhan Ekonomi Jabar Tertinggi di Pulau Jawa

    • calendar_month Sab, 1 Jul 2023
    • account_circle
    • visibility 52
    • 0Komentar

    KOTA BANDUNG — Laju Pertumbuhan Ekonomi (LPE) Provinsi Jawa Barat tumbuh positif dari tahun ke tahun. Pada 2023, LPE diyakini kembali rebound setelah tertekan akibat pandemi di 2020. LPE pada 2019, tercatat sebesar 5,02 persen. Namun, LPE melambat pada 2020 saat pandemi COVID-19 merebak di Indonesia, sehingga LPE menjadi minus 2,52 persen. Kendati begitu, LPE […]

expand_less