Index Berita
Wabup Pasangkayu Apresiasi Halal bi Halal Pemuda Salunggaluku
- calendar_month Sel, 18 Jun 2019
- visibility 412
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Wakil Bupati (Wabup) Pasangkayu Muhammad Saal, menghadiri acara halal bi halal yang digelar oleh Pemuda Dusun Salunggaluku Desa Randomayang, Kecamatan Bambalamotu, Kabupaten Pasangkayu, Senin 17 Juni. Wabup dua periode itu mengaku mengapresiasi acara halal bi halal itu. Semakin mempererat jalinan silaturahim antar pemuda maupun antar masyarakat umum pasca lebaran. “ Saya sangat mengapresiasi […]
Wabup Pasangkayu Harap Pembahasan Ranperda LPJ 2018 Tepat Waktu
- calendar_month Jum, 14 Jun 2019
- visibility 363
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Ranperda LPJ Pemkab 2018 mulai di bahas di DPRD Pasangkayu. Jumat 14 Juni, DPRD Pasangkayu menggelar sidang paripurna pemandangan fraksi mengenai LPJ tersebut. Total enam fraksi di DPRD Pasangkayu sepakat membahas Ranperda LPJ 2018 ini lebih panjut. Wakil Bupati Pasangkayu Muhammad Saal yang menghadiri sidang paripurna tersebut mengaku mengapresiasi langkah cepat yang dilakukan […]
Disetujui, DPRD Kembali Serahkan LPJ 2018 ke Pemkab Pasangkayu
- calendar_month Kam, 13 Jun 2019
- visibility 404
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Setelah digodok beberapa lama, DPRD akhirnya merampungkan pembahasan LPJ Pemkab Pasangkayu 2018. Kembali diserehkan usai mendapat persetujuan bersama dalam sidang paripurna yang digelar, Kamis 13 Juni. Selain pimpinan dan anggota DPRD Pasangkayu, hadir pula dalam kesempatan itu Wakil Bupati (Wabup) Muhammad Saal, Sekkab Firman, unsur pimpinan Forkpimda, serta sejumlah pimpinan OPD. Wabup Muhammad […]
Di Pilkada 2020, Yaumil Ambo Djiwa Siap Maju?
- calendar_month Rab, 12 Jun 2019
- visibility 706
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Pasangkayu untuk periode selanjutnya tidak lama lagi digelar. Rencananya pada tahun 2020 mendatang. Menganai siapa calon tampuk pemimpin kabupaten paling utara Sulbar ini selanjutnya, pembahasannya mulai intens di masyarakat. Terlebih di media sosial (medsos). Sejumlah figur yang dinilai mampu dan berpengalaman mulai dicuatkan oleh orang atau kelompok tertentu. […]
Pasca Lebaran, Bupati Pasangkayu Evaluasai Kinerja JPT Pratama
- calendar_month Rab, 12 Jun 2019
- visibility 326
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Pasca libur lebaran, Bupati Agus Ambo Djiwa melakukan evaluasi kinerja Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama(JPT) lingkup Pemkab Pasangkayu, Rabu 12 Juni. Kata dia evaluasi itu dilakukan berdasarkan ketentuan pasal 116 dan pasal 117 undang-undang nomor 5/2014 tentang Aparatur Sipil Negara. Kemudian berdasarkan PP nomor 11/2017 tentang Manajemen PNS, dan didasarkan pula hasil evaluasi KASN, […]
BPN Absen Dipertemuan Warga, Polemik HGU di Desa Lariang Kian Meresahkan
- calendar_month Rab, 12 Jun 2019
- visibility 437
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Polemik tentang HGU PT. Letawa yang konon menurut Badan Pertanahan Nasional (BPN) Pasangkayu mencaplok perkampungan di Desa Lariang telah lama meresahkan warga setempat. Tidak hanya was-was lahan mereka sewaktu-waktu bakal diambil alih perusahaan, polemik itu juga telah merugikan sebagian warga Lariang secara ekonomi. Bagaimana tidak sertipikat warga tidak bisa lagi jadi agunan di […]
Bupati Pasangkayu Buka Latsar CPNS 2019
- calendar_month Sel, 11 Jun 2019
- visibility 329
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Bupati Pasangkayu Agus Ambo Djiwa membuka kegiatan Pelatihan Dasar (Latsar) CPNS 2019. Berlangsung diruang pola kantor Bupati, Selasa 11 Juni. Hadir dalam kesempatan itu, Wakil Bupati Pasangkayu Muhammad Saal, Sekkab Pasangkayu Firman, Kepala Badan Pengembangan Sumer Daya Manusia (BPSDM) Sulbar Yakub F Solon, dan Kepala BKPPD Pasangkayu Kasmuddin. Latsar ini diikuti oleh 184 […]
Sidak Ke Bambalamotu dan Martajaya, Sekkab Pasangkayu Dapati Lurah, Camat Belum Berkantor
- calendar_month Sel, 11 Jun 2019
- visibility 511
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Hari kedua kerja pasca lebaran, Sekkab Pasangkayu Firman kembali melanjutkan Inspeksi Mendadak (Sidak) ke wilayah Kecamatan Bambalamotu, dan Kelurahan Martajaya, Kecamatan Pasangkayu. Memprihatinkan, Sekkab yang melakukan sidak sekira pukul 07.40 wita ini mendapati kantor Kelurahan dan Kecamatan diwilayah itu belum broperasi maksimal. Bahkan saat di kantor Kelurahan Bambalamotu, dan kantor Kecamatan Bambalamotu, kantor […]
Kasus Pengadaan Benih Pemprov Sulbar, Tersangka Inisiatif Kembalikan Kerugian Negara
- calendar_month Jum, 31 Mei 2019
- visibility 408
- 0Komentar
ekspossulbar.com, PASANGKAYU— Tersangka kasus bantuan budidaya benih padi produktivitas (intensifikasi) dan benih padi perluasan program tanam jajar dari Dinas Pertanian dan Peternakan Pemprov Sulbar ke Kabupaten Pasangkayu inisial WG berinisiatif mengembalikan kerugian negara sebesar Rp. 50.000.000, Jumat 31 Mei. Pengembalian kerugian negara oleh tersangka WG yang merupakan pihak rekanan itu berlangsung di kantor Kejari Pasangkayu. […]
Club trail MM Trac Mamasa Ajak Bukber Warga Kopean
- calendar_month Kam, 30 Mei 2019
- visibility 402
- 0Komentar
BUKBER. Klub Trail MM Trac Mamasa Bukber bersama Warga Kopean Desa Tawalian Timur,
