Dir Krimum Polda Sulbar Pantau Vaksinasi di Polres Pasangkayu
- account_circle Ekspos Sulbar
- calendar_month Jum, 4 Jun 2021
- comment 0 komentar

Diketahui, vaksinasi yang dilaksanakan oleh Dokkes Polres Pasangkayu yang bekerja sama dengan UPTD Puskesmas Pasangkayu I diperuntukkan bagi lansia, purnawirawan, warakawuri, anggota dan keluarga Polri.
” Hari ini kita telah melakukan vaksinasi covid-19 kepada 80 orang dari 84 pendaftar yang disaksikan oleh Dir Krumum Polda Sulbar” pungkas Leo.(hn)
- Penulis: Ekspos Sulbar
